01 Maret 2008
Malam Minggu di Barunagri Parompong -Lembang
Gak ada rencana malam minggu keluar rumah. Malah janjian ama p ikhsan mau ngerjain usulan penelitian. Paman dan bibiku sekeluarga ngajak ke villa didaerah lembang katanya. Acara apa? Kataku? Rupanya ada acara syukuran, bakar2 dll. Aku telp p ikhsan mau batalkan janji, tunda dulu aja. Lalu aku dan si athir siap2 untuk pergi ikut paman dan bibiku. Jangan lupa jeket kata bibiku. Disana dingin. Aku pun ambil jeket oren ku dan athir jg kubawakan jeket. Sudah siap, kijang dan escudo pun meluncur ke arah ledeng, menjemput om ahya, abang pamanku. Om ahya tinggal pas diterminal ledeng. Dulu thn 1991 aku 3 bulan tinggal di rmh om ahya. Singkat cerita, dari ledeng kami lanjut ke arah parompong. Dari terminal ledeng, ke kiri jl.Sersan bajuri lurus terus, sama arahnya apabila kita mau ke sapulidi.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kata Mutiara Hari Ini
Hanya penderitaan hidup yang dapat mengajarkan manusia akan arti keindahan dan nilai kehidupan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar